Tanggal Pelatihan
Buat Jadwal SendiriTempat Pelatihan
YogyakartaFasilitas
Pemanfaatan teknologi informasi yang berdayaguna tentu saja harus melalui tahapan tata kelola yang mumpuni, mulai dari perencanaan, pengembangan, operasional dan perawatan. Perawatan /maintain tentu saja bertujuan untuk mendapatkan layanan yang berkelanjutan dan peningkatan kualitas yang terus menerus. IT Audit merupakan salah satu tindakan dalam fase perawatan /maintain, yang biasa dikenal dengan monitor /evaluate. Ibarat general checkup, maka IT pun perlu ditelusuri untuk menemukan ketidaksesuaian dengan standar yang ada, pelanggaran pelanggaran yang terjadi atau pencapaian ukuran kinerja yang diharapkan. IT Audit merupakan hal wajib dilakukan oleh organisasi apapun yang menggunakan IT dalam organisasinya. Untuk Pemerintah Daerah program ini dalam lingkup SPBE dengan nama Audit TIK.