Value Consulting
Hak Kekayaan Intelektual

Tanggal Pelatihan

Buat Jadwal Sendiri

Tempat Pelatihan

Jakarta

Fasilitas

  • Wifi
  • Ruang Kelas Ber AC
  • Trainer Profesional
  • Makan Siang
  • Coffee Break
Detail Pelatihan

Perlindungan HKI bukan saja penting bagi investor asing tapi juga bagi investor dalam negeri. Sebaliknya, tidak adanya pengakuan, perlindungan terhadap HKI, akan membuat mereka cenderung memilih untuk menjadi free rider terhadap karya-karya intelektual orang lain tanpa harus membuang waktu, tenaga, biaya untuk kegiatan riset, pengembangan.

Untuk itu penting bagi para investor untuk mengetahui seluk beluk aspek hukum HKI di Indonesia serta langkah apa yang harus mereka lakukan guna mendapat perlindungan HKI yang efektif. Ini sangat penting bagi peningkatan karya-karya intelektual domestik secara kualitatif, kuantitatif, bagi pembangunan investasi untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi.

Workshop ini akan memberikan pembekalan kepada peserta tentang aspek hukum HKI di Indonesia, serta bagaimana proteksi sekaligus komersialisasi dapat diperoleh dengan menjalankan prosedur pendaftaran HKI yang benar, efisien. Materi tidak saja disajikan dalam bentuk pemaparan teori tetapi juga study kasus yang terjadi seputar HKI.

Dengan mengikuti workshop ini peserta diharapkan dapat memahami proteksi HKI sebagai bagian dari sistem, strategi bisnis pada gilirannya HKI berguna sebagai asset strategis dalam yang memiliki nilai tambah,kualitas produk barang/ jasa.

Tujuan Pelatihan Hak Kekayaan Intelektual : Aspek Hukum, Proteksi, Prosedur & Komersialisasi

  • Tujuan pelatihan Hak Kekayaan Intelektual : Aspek Hukum, Proteksi, Prosedur & Komersialisasi salah satunya adalah memahami bagaimana cara mengetahui basic dasar & latar belakang serta bentuk-bentuk perlindungan Hak Kekayaan Intelektual
  • Mengetahui perspektif Internasional perlindungan Hak Kekayaan Intelektual
  • Memahami fungsi & komersialisasi HKI
  • Mengetahui pembidangan HKI yaitu: Hak Cipta, Paten, Merek, Desain Industri, Rahasia Dagang; dan hal – hal lainnya terkait Hak Kekayaan Intelektual

Outline Pelatihan Hak Kekayaan Intelektual : Aspek Hukum, Proteksi, Prosedur & Komersialisasi

  • Mengetahui basic dasar, latar belakang serta bentuk-bentuk perlindungan Hak Kekayaan Intelektual
  • Mengetahui perspektif Internasional perlindungan Hak Kekayaan Intelektual
  • Memahami fungsi, komersialisasi HKI
  • Mengetahui pembidangan HKI yaitu: Hak Cipta, Paten, Merek, Desain Industri, Rahasia Dagang; Mengetahui persyaratan, lingkup prosedur registrasi HKI di Indonesia & internasional
  • Mengetahui aspek persaingan curang, penegakan, upaya hukum apabila terjadi pelanggaran HKI (kasus-kasus); Mengetahui IPR audit & IPR Management
  • Mengetahui Institusi Lisensi HKI, transfer teknologi
Fasilitas
Ruang Kelas Ber AC

Wifi

Modul Pelatihan

Training Kit

Sertifikat

Makan Siang

Coffee Break

Diskusi & Konsultasi

Lokasi Pelatihan
× Chat Admin