Pelatihan Security Information & Event Management

Tanggal Pelatihan

Buat Jadwal Sendiri

Tempat Pelatihan

Jakarta

Fasilitas

  • Wifi
  • Ruang Kelas Ber AC
  • Trainer Profesional
  • Makan siang
  • Coffee Break
Detail Pelatihan

Dalam keamanan informasi ada 3 aspek yang digunakan untuk mengamankan aset informasi yaitu (Pencegahan dan pengamanan aset, Monitoring Aset dan Penanganan Insiden). SIEM merupakan sistem yang membantu organisasi untuk memonitor apa aktifitas yang terjadi oleh aset di organisasi anda baik serangan,lalu lintas jaringan dan memberikan analisa secara real-time dari log yang dihasilkan oleh aplikasi ataupun perangkat keamanan. SIEM merupakan mengumpulkan log dari berbagai aplikasi dan perangkat keamanan seperti server.

Dalam training ini pseserta akan belajar mengenai konsep dasar dan Fundamental SIEM dan menggunakan SIEM untuk melakukan monitoring terhadap aset yang ada di organisasinya. Salah satu software yang bisa kita gunakan adalah Alient Vault dan ELK sebagai salah satu software SIEM yang open source. Peserta diharapkan dapat melakukan instalasi ELK agar dapat melakukan monitoring terhadap infrastruktur jaringan dan server di organisasinya agar Tim IT memahami keadaan jaringanya secara real time sesuai dengan ekpektasi dan kebutuhan organisasinya.

 

Tujuan Pelatihan Security Information & Event Management

  • Memahami konsep dasar Monitoring Keamanan Sistem
  • Memahami dan mengimplementasikan SIEM di Organisasinya
  • Memahami cara instalasi dan konfigurasi ELK
  • Memahami komponen komponen ELK dan Menyesuaikan dengan kebutuhan organisasi

 

Outline Pelatihan Security Information & Event Management

  • Konsep Keamanan Informasi
  • Fundamental SIEM
  • IPS/IDS
  • Alienvault
  • Elasticsearch
  • Logstash
  • Kibana
Fasilitas
Ruang Kelas Ber AC

Wifi

Modul Pelatihan

Training Kit

Sertifikat

Makan Siang

Coffee Break

Diskusi & Konsultasi

Lokasi Pelatihan
× Chat Admin